Detail Katalog
ID: 5202
Kesiapan Kabupaten/Kota Di Kalimantan Dalam Kompetisi Antar Daerah Di Bidang Pelayanan Publik / PKP2A III Samarinda
Pengarang:
PKP2AIII Samarinda
PKP2AIII Samarinda
Penerbit:
PKP2AIII,
PKP2AIII,
Tempat Terbit:
Samarinda :
Samarinda :
Tahun Terbit:
2007
2007
Subjek
pelayanan publik
Deskripsi Fisik:
viii,156 hlm. : ilus ; 21 cm.
viii,156 hlm. : ilus ; 21 cm.
ISBN:
9789791176088
9789791176088
Nomor Panggil:
R 352.635 983 KES
R 352.635 983 KES
Control Number:
INLIS000000000005011
INLIS000000000005011
BIB ID:
0010-0319000201
0010-0319000201
Catatan
Kebijakan daerah tentang pelayanan publik yang diharapkan dapat menjamin hak-hak masyarakat dalam memperoleh pelayanan publik di wilayah Kalimantan belum dimiliki satu daerahpun di Kalimantan. Kalimantan Timur seperti Kota Balikpapan, Kota Bontang dan Kota Tarakan telah mampu bersaing dengan daerah lainnya di Indonesia dalam melakukan inovasi dalam perbaikan dan peningkatan pelayanan publik yang dibuktikan dengan pemberian penghargaan berupa piagam pelopor inovasi. Ketiga kota tersebut bukan merupakan cerminan kondisi Kalimantan secara keseluruhan mengingat Pulau Kalimantan didominasi oleh wajah pedesaan, sedangkan ketiga daerah tersebut merupakan wajah perkotaan, yang kondisi infrastrukturnya jauh lebih baik dibandingkan daerah-daerah lain di Kalimantan.
Daerah yang menjadi lokus penelitian belum siap dalam berkompetisi antar daerah di bidang pelayanan publik. Dari hasil pengukuran penilaian kinerja pelayanan berdasarkan 12 indikator berdasarkan Keputusan MENPAN Nomor 26 Tahun 2006, rata-rata memiliki skor di bawah 300 sehingga masuk pada level kurang siap bahkan ada yang kondisinya lebih parah lagi yaitu tidak siap. Dari empat kabupaten/kota yaitu Kota Pontianak, Kota Banjarmasin, Kabupaten Pulang Pisau dan Kabupaten Pasir bahwa kota Banjarmasin merupan satu-satunya daerah yang mampu mengantarkan salah satu unit pelayanan "PDAM Banjarmasin meraih penghargaan piala citra pelayanan prima, Kota Pontianak di kantor Pelayanan dan Perizinan Terpadu dan Puskesmas Kalianyang meraih piagam citra pelayanan prima. Kabupaten Pulang Pisau dan Kabupaten Pasir menunjukkan kondisi yang jauh tertinggal dalam upaya peningkatan pelayanan publik.
Daerah yang menjadi lokus penelitian belum siap dalam berkompetisi antar daerah di bidang pelayanan publik. Dari hasil pengukuran penilaian kinerja pelayanan berdasarkan 12 indikator berdasarkan Keputusan MENPAN Nomor 26 Tahun 2006, rata-rata memiliki skor di bawah 300 sehingga masuk pada level kurang siap bahkan ada yang kondisinya lebih parah lagi yaitu tidak siap. Dari empat kabupaten/kota yaitu Kota Pontianak, Kota Banjarmasin, Kabupaten Pulang Pisau dan Kabupaten Pasir bahwa kota Banjarmasin merupan satu-satunya daerah yang mampu mengantarkan salah satu unit pelayanan "PDAM Banjarmasin meraih penghargaan piala citra pelayanan prima, Kota Pontianak di kantor Pelayanan dan Perizinan Terpadu dan Puskesmas Kalianyang meraih piagam citra pelayanan prima. Kabupaten Pulang Pisau dan Kabupaten Pasir menunjukkan kondisi yang jauh tertinggal dalam upaya peningkatan pelayanan publik.
Status
Tersedia di OPAC
Bibliografi Nasional Indonesia
Karya Tulis Ilmiah Nasional
Informasi Eksemplar & Metadata
| Nomor Barcode | Nomor Panggil | Akses | Lokasi | Ketersediaan |
|---|---|---|---|---|
B1902005 |
R 352.635.983 KES |
Baca di tempat | Perpustakaan LAN Jakarta | Tersedia |
Aksi Cepat
Informasi Katalog
Ditambahkan: 25 Mar 2019